A. Kupu - Kupu Yang Lucu
Ciptaan Ibu Soed(Saridjah Niung)
I
Kupu - kupu yang lucu,
Kemana engkau terbang
Hilir mudik mencari,
Bunga - bunga yang kembang
Berayun - ayun,
Pada tangkai yang lemah
Tidakkah sayapmu,
Merasa lelah
II
Kupu - kupu yang elok,
Bolehkah saya serta
Mencium Bunga - bunga,
Yang semerbak baunya
Sambil bersenda,
Semua kuhampiri
Bolehkah kuturut,
Bersama pergi
• Catatan Tambahan
Kamu bisa mengubah kata bersenda menjadi bersenang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Gunakan kata - kata yang sopan untuk mengomentar dan mengkritik.
Jangan lupa memberikan saran dan laporan bila terdapat sesuatu yang ingin kamu sampaikan.
Katakan bila ingin ada materi atau pembahasan yang ingin ditambahkan atau yang kurang lengkap.